Bayi

Ampuh! 5 Cara Mengatasi Anak Tumbuh Gigi Tidak Mau Makan Secara Tepat

Anak tumbuh gigi tidak mau makan – Sebagai orang tua, Bunda tentu akan menghadapi kondisi di mana anak tidak mau makan, rewel, dan sering menangis karena sedang berproses tumbuh giginya. Hal ini tentu membuat Bunda pusing dan khawatir mengenai apa yang sedang terjadi terlebih jika anak terus menolak untuk makan. Sebab anak yang sedang tumbuh …

Ampuh! 5 Cara Mengatasi Anak Tumbuh Gigi Tidak Mau Makan Secara Tepat Read More »

5 Sayuran untuk Ibu Menyusui agar Bayi Gemuk Sehat Plus Penjelasan Kandungannya!

Sayuran untuk ibu menyusui agar bayi gemuk – ASI atau air susu ibu memang merupakan asupan makanan dan minuman terbaik untuk terutama dalam waktu 6 bulan pertamanya. Produksi ASI yang melimpah dan lancar merupakan hal yang diinginkan setiap ibu agar bayi bisa sehat dan gemuk. Untuk itu, kecukupan akan asupan gizi ibu menyusui merupakan hal …

5 Sayuran untuk Ibu Menyusui agar Bayi Gemuk Sehat Plus Penjelasan Kandungannya! Read More »

Lengkap! 10 Daftar Pertanyaan saat USG Kehamilan Tiap Trimester agar Ibu Hamil Tidak Bingung

Pertanyaan saat USG – Akhirnya kehamilan yang Bunda harapkan bersama pasangan telah terkabul. Kegembiraan ini tentu perlu dibarengi dengan upaya menjaga kesehatan kehamilan serta check up atau konsultasi kondisi kehamilan kepada dokter spesialis kandungan di rumah sakit atau klinik. Dengan perkembangan dan kemajuan teknologi, saat ini Bunda bisa secara lebih jelas memonitor perkembangan janin dengan …

Lengkap! 10 Daftar Pertanyaan saat USG Kehamilan Tiap Trimester agar Ibu Hamil Tidak Bingung Read More »

Benarkah Waktu Pemberian ASI Kepada Bayi Harus 2 Jam Sekali? Ketahui Penjelasannya Bunda!

Waktu pemberian ASI – Sebagai seorang ibu yang baru melahirkan atau memiliki bayi tentunya menyusui menjadi kegiatan baru yang dilakukan Bunda demi memberikan asupan ASI kepada Si Kecil. Meski begitu, tidak sedikit dari ibu baru atau ibu muda yang belum memiliki wawasan cukup mengenai menyusui bayi. Padahal memberikan ASI atau menyusui bayi merupakan hal yang …

Benarkah Waktu Pemberian ASI Kepada Bayi Harus 2 Jam Sekali? Ketahui Penjelasannya Bunda! Read More »

Berapa Lama ASI Bertahan di Dot Botol Susu Bayi? Cari Tahu agar Bunda Tidak Salah!

Berapa lama ASI bertahan di dot – Sebagai seorang ibu yang sedang menyusui bayi, Bunda tentunya memiliki kewajiban untuk menjaga suplai dan kualitas ASI agar bisa memberikan yang terbaik kepada Si buah Hati. Meski begitu, terkadang kondisi tertentu dan tuntutan karier membuat Bunda tidak dapat memberikan langsung ASI setiap waktu. Oleh sebab itu, tidak sedikit …

Berapa Lama ASI Bertahan di Dot Botol Susu Bayi? Cari Tahu agar Bunda Tidak Salah! Read More »

Apakah Berbahaya? Mari Mengenal 7 Macam Benjolan di Payudara Saat Menyusui

Benjolan di payudara saat menyusui – Kondisi payudara pada fase menyusui memang dapat berubah-ubah dan berbeda secara fisik, lho Bunda. Perubahan kondisi fisik tersebut bisa seperti ukuran yang berubah hingg adanya benjolan di bagian payudara. Hal ini dapat terjadi karena adanya peran hormon di dalam tubuh Bunda yang berubah ketika menyusui atau hamil. Salah satu …

Apakah Berbahaya? Mari Mengenal 7 Macam Benjolan di Payudara Saat Menyusui Read More »

Ibu Pilek Bolehkah Menyusui? Yuk Cari Tahu Jawaban dan Tips Amannya!

Ibu pilek bolehkah menyusui – Ketika imunitas dan daya tahan tubuh melemah, penyakit flu atau pilek akan dapat lebih mudah menyerang seseorang termasuk ibu yang sedang menyusui. Pilek dan flu yang Bunda rasakan dan alami tentunya dapat menggangu aktivitas dan kegiatan sehari-hari termasuk ketika ingin menyusui bayi, bukan? Ya, tidak sedikit dari para ibu menyusui …

Ibu Pilek Bolehkah Menyusui? Yuk Cari Tahu Jawaban dan Tips Amannya! Read More »

Hamil Normal atau Tidak? Ini Pentingnya USG di Awal Kehamilan Bunda

Pentingnya USG di awal kehamilan – Kehamilan tentu dinantikan oleh banyak pasangan suami istri, terlebih mereka yang ingin memiliki keturunan atau anak.  Maka dari itu, pemeriksaan saat hamil perlu dilakukan untuk mengetahui kondisinya dengan teknik dan jenis pemeriksaan hamil yang digunakan dalam dunia medis, lho Bunda.    Baca Juga: Jangan Anggap Enteng, Bun! Ini 5 …

Hamil Normal atau Tidak? Ini Pentingnya USG di Awal Kehamilan Bunda Read More »

Cari Tahu Kebenarannya Bun, Bolehkah Ibu Menyusui Minum Kopi Hitam?

Bolehkah ibu menyusui minum kopi hitam – Kesukaan dan kebiasaan minum kopi memang sulit dilepaskan, bahkan bagi beberapa orang telah menjadi bagian dari gaya hidup. Tidak sedikit juga wanita yang sedang menyusui masih mengonsumsi kopi karena berbagai alasan. Maka dari itu, timbulah pertanya di antara para ibu yang menyukai dan menggemari kopi. Apakah boleh untuk …

Cari Tahu Kebenarannya Bun, Bolehkah Ibu Menyusui Minum Kopi Hitam? Read More »

Cocok untuk Bayi, Ini 8 Jenis Sayuran untuk MPASI yang Bisa Bunda Olah!

Sayuran untuk MPASI – Bayi memang membutuhkan ASI sebagai makanan utamanya, namun setelah menginjak usia 6 bulan bayi membutuhan asupan tambahan yang dikenal sebagai makanan pendamping ASI atau MPASI. Salah satu sumber bahan MPASI yang memiliki nilai nutrisi ialah sayur-sayuran. MPASI perlu Bunda kenalkan kepada Si Kecil pada usia itu agar asupan kebutuhan nutrisinya dapat …

Cocok untuk Bayi, Ini 8 Jenis Sayuran untuk MPASI yang Bisa Bunda Olah! Read More »