Seputar Kesehatan

Waspada! 6 Ciri-Ciri Luka Diabetes di Kaki dan Solusi Mengobatinya!

Ciri-ciri luka diabetes di kaki – Diabetes dikenal juga dengan sebutan sakit gula atau kencing manis memang banyak terjadi di Indonesia. Orang yang mengidap penyakit ini memang rentan terhadap terjadinya luka di bagian tubuh termasuk pada bagian kaki. Dalam istilah medis, hal ini disebut dengan ulkus diabetikum atau kaki diabetes. Luka yang terjadi di kaki …

Waspada! 6 Ciri-Ciri Luka Diabetes di Kaki dan Solusi Mengobatinya! Read More »

Mengenali Luka Diabetes di Jari Tangan, Ketahui Solusi Menyembuhkannya!

Luka diabetes di jari tangan – Penyakit diabetes atau diabet memang menjadi salah satu jenis penyakit kronis yang banyak dialami oleh sebagian orang di seluruh dunia termasuk Indonesia. Penyakit ini diindikasikan secara umum dengan kadar gula (glukosa) yang tinggi di dalam aliran darah tubuh Anda. Sekilas Tentang Diabetes Diabetes Melitus (DM) sering disebut juga oleh …

Mengenali Luka Diabetes di Jari Tangan, Ketahui Solusi Menyembuhkannya! Read More »

4 Cara Mengatasi Borok di Kaki Tak Kunjung Sembuh Secara Ampuh dan Efektif

Borok di kaki tak kunjung sembuh – Mengalami borok di kaki dapat mengganggu pergerakan tubuh serta dapat membuat Anda merasa minder karena borok yang terlihat tidak enak dipandang atau menjijikan. Untuk mengetahui munculnya borok di kaki, Anda dapat melihat apakah ada kondisi kulit yang kemerahan dan berbentuk seperti kawah lingkaran yang bisa kecil dan besar. …

4 Cara Mengatasi Borok di Kaki Tak Kunjung Sembuh Secara Ampuh dan Efektif Read More »

4 Cara Menyimpan Daging Kurban Sapi dan Kambing Agar Awet serta Tetap Segar

Cara menyimpan daging kurban – Hari Raya Idul Adha memang sangat identik dengan pembagian daging kurban berupa sapi, kambing, domba, hingga kerbau untuk di Indonesia. Maka dari itu, hal ini tentu sangat ditunggu-tunggu oleh masyarakat luas terutama kaum muslim yang biasa mendapat bagian dari hewan kurban tersebut. Meski begitu, tidak semua orang mengerti bagaimana cara …

4 Cara Menyimpan Daging Kurban Sapi dan Kambing Agar Awet serta Tetap Segar Read More »

5 Cara Menurunkan Kolesterol Setelah Makan Daging Sapi Kurban Secara Mudah dan Efektif

Cara menurunkan kolesterol setelah makan daging sapi – Hari Raya Idul Adha memang identik dengan momen kebersamaan dalam menjalankan ibadah dan menyantap beragam jenis makanan setelahnya terutama dari daging kurban. Jenis daging kurban yang biasa diterima oleh masyarakat Muslim di Indonesia diantaranya daging sapi, kambing, domba, hingga kerbau. Biasanya setelah proses penyembelihan hewan kurban, daging …

5 Cara Menurunkan Kolesterol Setelah Makan Daging Sapi Kurban Secara Mudah dan Efektif Read More »

7 Cara Bakar Sate Qurban agar Empuk dan Enak Serta Tips Sehatnya

Bakar sate qurban – Pada hari raya Idul Adha biasanya sebagian besar masyarakat Indonesia terutama umat muslim akan menjalakan ibadah solat id dan juga melaksanakan amalan sunah berupa qurban dengan menyembelih hewan yang nantinya akan dibagikan kepada sesama umat. Pad momen itu juga, banyak keluarga berkumpul untuk bersilahturahmi dan mempererat tali kekeluargaan. Daging kurban yang …

7 Cara Bakar Sate Qurban agar Empuk dan Enak Serta Tips Sehatnya Read More »

Ketahui 2 Posisi Tidur yang Baik untuk Penderita Wasir Secara Tepat dan Nyaman

Posisi tidur yang baik untuk penderita wasir – Wasir atau ambeien memang dapat membuat Anda sebagai penderitanya merasa tidak nyaman atau nyeri  saat duduk lama, berdiri terlalu lama, hingga ketika mau tidur juga. Maka dari itu, tidak heran jika banyak penderita wasir yang mencari tahu juga bagaimana cara posisi duduk atau tidur ketika wasir menjadi …

Ketahui 2 Posisi Tidur yang Baik untuk Penderita Wasir Secara Tepat dan Nyaman Read More »

Mudah! 6 Cara Mengolah Daging Kurban Agar Tidak Bau Secara Benar

Cara mengolah daging kurban agar tidak bau – Pada hari raya Idul Adha, kehadiran daging kurban merupakan sesuatu yang identik dan pasti ada. Hal ini tidak terlepas dari berkurban sebagai salah satu amalan istimewa pada bulan Dzulhijjah selain melakukan ibadah haji dan puasa sunah. Maka dari itu tidak heran jika banyak di antara umat Islam …

Mudah! 6 Cara Mengolah Daging Kurban Agar Tidak Bau Secara Benar Read More »

Ampuh! 5 Cara Menghilangkan Bekas Luka Goresan Silet di Tangan Secara Tepat

Luka goresan silet – Luka sayatan atau goresan yang terjadi di bagian tangan bisa disebabkan oleh berbagai hal, baik secara tidak sengaja atau pun secara sengaja. Pada beberapa orang, luka goresan secara tidak sengaja dapat saja terjadi seperti terluka tergores pisau saat memasak, tergores silet saat mencukur, atau tergores benda tajam lainnya saat bekerja. Meski …

Ampuh! 5 Cara Menghilangkan Bekas Luka Goresan Silet di Tangan Secara Tepat Read More »

5 Hal Penting Pasca Operasi Usus Buntu yang Wajib Anda Ketahui dan Perhatikan

Pasca operasi usus buntu – Mendengar sebutan usus buntu, maka yang terbesit di pikiran banyak orang biasanya mengenai tindakan operasi untuk mengatasinya. Ya, operasi usus buntu merupakan tindakan medis untuk mengangkat bagian usus buntu yang mengalami peradangan atau infeksi (apendiks). Orang yang mengalami sakit usus buntu biasanya ditandai dengan keluhan berupa sakit perut yang tak …

5 Hal Penting Pasca Operasi Usus Buntu yang Wajib Anda Ketahui dan Perhatikan Read More »