Ibu Menyusui

Bolehkah Menyusui Sambil Main HP? Ini Penjelasan, Pengaruh dan Faktanya Bun!

Menyusui sambil main HP – Pada zaman modern seperti sekarang ini, Bunda tentu sulit untuk terlepas dengan gadget atau HP. Sebab banyak hal yang bisa dilakukan melalui satu genggaman saja dari HP seperti pekerjaan, pembayaran, pembelanjaan, hingga hiburan. Hal ini tentu dirasakan banyak orang tidak terkecuali para ibu menyusui. Lantas, apakah boleh menyusui sambil main […]

Bolehkah Menyusui Sambil Main HP? Ini Penjelasan, Pengaruh dan Faktanya Bun! Read More »

Catat Bun! 6 Ragam Jenis Vitamin agar ASI Kental untuk Ibu Menyusui

Vitamin agar ASI kental – Sebagai seorang ibu menyusui, Bunda tentu mengharapkan ASI yang dimiliki lancar, banyak, dan kental untuk anak bayi tercinta. Sebab ASI merupakan sumber makanan dan minuman utama bayi selama 6 bulan di awal kehidupannya. Dengan begitu, penting bagi Bunda untuk menjaga kualitas dan kuantitas ASI agar dapat memberikan yang terbaik kepada

Catat Bun! 6 Ragam Jenis Vitamin agar ASI Kental untuk Ibu Menyusui Read More »

Rekomendasi Pelancar ASI Berbahan Alami Terbaik untuk Ibu Menyusui

Rekomendasi pelancar ASI – Sebagai ibu menyusui, tentu Bunda ingin memberikan ASI yang yang lancar dan melimpah untuk si buah hati, bukan? Ya, hal itu pastinya sangat wajar karena ASI merupakan makanan dan minuman terbaik bayi untuk memenuhi kebutuhan nutrisi hariannya.   Akan tetapi, terkadang beberapa kondisi ibu menyusui memiliki kendala dalam kelancaran ASI sehingga

Rekomendasi Pelancar ASI Berbahan Alami Terbaik untuk Ibu Menyusui Read More »

Bayi Berkeringat saat Menyusu, Bun? Ini Penyebab dan Cara Mencegahnya!

Bayi berkeringat saat menyusu – Dalam kegiatan menyusui, Bunda tentu sering memperhatikan kondisi bayi secara lebih dekat, bukan? Ya, terkadang dalam momen tersebut Bunda melihat bayi berkeringat sehingga muncul pertanyaan dan rasa khawatir di dalam benak pikiran. Apakah kondisi ini normal atau memang merupakan tanda bayi kurang sehat? Maka dari itu, Bunda bisa mencari tahu

Bayi Berkeringat saat Menyusu, Bun? Ini Penyebab dan Cara Mencegahnya! Read More »

ASI Bewarna Bening Bunda? Pahamin Penyebab, Kandungan, dan Faktanya!

ASI bewarna bening – Sebagai seorang ibu yang baru memiliki anak, menyusui merupakan salah satu bentuk kasih sayang yang Bunda berikan kepada bayi agar mendapat asupan nutrisi secara maksimal. Meski begitu, tidak jarang banyak ibu menyusui yang merasa cemas dan khawatir akan kualitas ASInya termasuk mengenai wanra ASI yang bening. Para ibu tersebut mungkin menganggap

ASI Bewarna Bening Bunda? Pahamin Penyebab, Kandungan, dan Faktanya! Read More »

Tips Cara Menyusui Setelah Operasi Caesar yang Aman dan Nyaman untuk Bunda!

Cara menyusui setelah operasi caesar – Proses melahirkan memang menjadi salah satu momen yang tidak mudah untuk dilalui seorang ibu seperti Bunda. Biasanya terdapat dua pilihan bagi Bunda yaitu melahirkan secara normal atau secara operasi caesar. Dokter akan menganjurkan Bunda melahirkan dengan operasi caesar apabila terdapat kondisi kesehatan atau keadaan darurat tertentu. Kemudian tidak sedikit

Tips Cara Menyusui Setelah Operasi Caesar yang Aman dan Nyaman untuk Bunda! Read More »

Benarkah Waktu Pemberian ASI Kepada Bayi Harus 2 Jam Sekali? Ketahui Penjelasannya Bunda!

Waktu pemberian ASI – Sebagai seorang ibu yang baru melahirkan atau memiliki bayi tentunya menyusui menjadi kegiatan baru yang dilakukan Bunda demi memberikan asupan ASI kepada Si Kecil. Meski begitu, tidak sedikit dari ibu baru atau ibu muda yang belum memiliki wawasan cukup mengenai menyusui bayi. Padahal memberikan ASI atau menyusui bayi merupakan hal yang

Benarkah Waktu Pemberian ASI Kepada Bayi Harus 2 Jam Sekali? Ketahui Penjelasannya Bunda! Read More »

Cek Faktanya Bunda, Apakah Menyusui Bisa Menurunkan Berat Badan?

Apakah menyusui bisa menurunkan berat badan? – Meski setelah melahirkan, berat badan Bunda tentu tidak turun ke kondisi semula dengan waktu yang singkat. Hal inilah yang menjadi keluhan banyak wanita, terlebih saat hamil berat badan tentunya naik drastis. Maka dari itu, tidak heran jika hampir semua wanita ingin mengembalikan bentuk tubuh dan berat badan idealnya

Cek Faktanya Bunda, Apakah Menyusui Bisa Menurunkan Berat Badan? Read More »

Bolehkah Ibu Menyusui Minum Air Es? Yuk Cek Kebenarannya Bunda!

Bolehkah ibu menyusui minum air es? – Meminum air es memang memberikan rasa sejuk dan segar, terlebih setelah banyak melakukan kegiatan atau pada waktu siang hari ketika suhu udara terasa panas. Banyak dari masyarakat dengan iklim topis seperti Indonesia yang memang menyukai meminum air es di siang hari dan bisa jadi salah satunya ibu yang

Bolehkah Ibu Menyusui Minum Air Es? Yuk Cek Kebenarannya Bunda! Read More »

Apakah Boleh? Begini Efek Menyusui Hanya Sebelah Kanan Payudara Saja

Efek menyusui hanya sebelah kanan – Menyusui bayi memang merupakan kewajiban Bunda dalam memberikan asupan ASI untuk kebutuhan nutrisinya. Meski begitu, tidak sedikit juga ibu menyusui yang memberikan ASI hanya dengan satu payudara atau sebelah payudara saja karena beragam alasan. Hal tersebut bisa saja terjadi karena beragam faktor alasan baik dari sisi Bunda sebagai ibu

Apakah Boleh? Begini Efek Menyusui Hanya Sebelah Kanan Payudara Saja Read More »